Kamis, 27 Oktober 2022

MATEMATIKA WAJIB_SISTEM PERSAMAAN LINEAR TIGA VARIABEL

  Kamis, 27 Oktober 2022

KD 3.2. Menyusun Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel dari Masalah Kontekstual

KD. 4.2. Menyelesaikan Masalah Kontekstual yang Berkaitan dengan Sistem Persamaan Linear Tiga         Variabel

Assalamu'alaykum WR WB

Selamat pagi siswa cerdas

Salam Kebangsaan.... Salam NKRI


Materi_Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel.

TUGAS

Soal Cerita yang Pertama

Pak Gun ingin membeli 2 Bolpoin, 3 buku folio, dan 1 Pensil di toko Agung Jaya. sebelum Pak Gun berangkat ke toko Agung Jaya, Jika Pak Edi membeli 2 Bolpoin, 5 buku folio, 2 pensil dengan harga Rp 164.000,00, sedangkan Pak Wawan membeli 3 Bolpoin, 4 buku folio, 1 pensil dengan harga Rp 137.000,00, dan Bu Ida membeli 2 Bolpoin, 2 buku folio, 2 pensil dengan harga Rp 74.000,00 saat mereka membeli di toko Agung Jaya. Berapakah harga yang harus dibayar oleh Pak Gun? (Gunakan Metode Substitusi dan Metode Eliminasi untuk menjawab soal tersebut)!


Soal Cerita kedua

Dari soal cerita yang pertama. Jika Amanda Membeli 2 buku folio dan 4 Bolpoin di toko Agung Jaya serta membayar ke kasir dengan uang Rp 100.000,00. Maka berapa kembalian uang yang diterima oleh Amanda?

Berikut link Modul Sistem Pembelajaran Persamaan Linear Tiga Variabel

Klik Di Sini

Berikut link PPt

Klik Di Sini


Berikut Link Video Pembelajaran penyelesaian Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel dengan metode Substitusi


Berikut Link Video Pembelajaran penyelesaian Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel dengan metode Eliminasi


Berikut Link Video Pembelajaran penyelesaian Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel dengan metode Substitusi dan eliminasi





CATATAN:
Tugas dikerjakan di buku catatan MTKW 3 dan dikumpulkan pada hari Kamis, 27 Oktober 2022. 

Terima kasih dan teruslah belajar dengan cerdas ya siswa cerdas. Ingat selagi kita bermalas-malasan, pesaing DIKLANJUT siswa yang ada di luar sana sedang berusaha dengan giat.

Wassalamu'alaykum wr wb.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

PEMBELAJARAN BERBASIS PROJEK ( MATERI YAITU LOGARITMA, BARISAN DAN DERET ARITMATIKA DAN GEOMETRI, TRIGONOMETRI)

  Gambar tugas Projek Siswa Kelas X, kerjakan dan kumpulkan di email Pak Gun, yaitu www.daringkbs2122mtkw3@gmail.com Minggu depan presentasi...